Prediksi Tampilan, Spesifikasi, dan Harga PS 5 Slim

Vantage.id – Perusahaan Sony ternyata telah lama memberi kode bahwa akan dihadirkannya PS 5 Slim yang digadang gadang akan rilis pada tahun ini. Kini muncul prediksi tampilan, spesifikasi, dan harga PS 5 Slim.

Lalu sekarang rumor tersebut semakin kuat karena baru baru ini beredar video yang memperlihatkan dengan lebih jelas mengenai model yang akan rilis nantinya. Sesuai dengan namanya, PS 5 Slim tampil dengan model yang lebih tipis serta ringkas daripada model model yang telah rilis sebelumnya.

Setelah rilisnya PS 5 pada 3 tahun lalu, perubahan baru yang segar pastinya akan dihadirkan pada seri terbaru kali ini. Jadi nantinya, spesifikasi yang dihadirkan pastinya akan lebih baik dari pada seri yang sebelumnya.

Keunggulan yang pasti serta beberapa game populer yang bisa dimainkan telah mencrontreng daftarnya masing masing bisa dimainkan oleh para gamer. Diisukan bahwa nantinya tampilannya aman mirip mirip dengan PS 5 yaitu pendahulunya sebelumnya.

Sony juga telah memastikan akan menghadirkan varian dengan model lain setelah 3 tahun lamanya PS 5 telah dirilis. Konsol gaming PS 5 saat ini telah menjadi andalan bagi Sony, sehingga perubahan yang dilakukan haruslah lebih baik dari pendahulunya.

Untuk itu, dirilislah nantinya PS 5 dengan spesifikasi lebih baik namun desain mencolok dengan tampilan yang lebih tipis sesuai dengan namanya.

Prediksi Tampilan, Spesifikasi, dan Harga PS 5 Slim

Setelah Sony perlahan lahan mengeluarkan kode yang menyatakan bahwa akan hadir playstation generasi baru, maka banyak yang menebak nebak mengenai produk yang akan segera rilis serta prediksi harganya. Ini dia prediksi model, spesfikasi serta harga dari PS 5 Slim.

Prediksi Tampilan dan Spesifikasi PS 5 Slim

tampilan PS 5 Slim

Seperti namanya, maka sudah bisa diprediksi bahwa tampilan dari generasi turun temurun dari PS 5 ini akan ramping serta ringkas. Tampilan pastinya nanti PS 5 Slim ini akan memiliki model yang sama dengan PS 5, namun akan ada beberapa perubahan desain.

Pada versi slim nantinya dipastikan akan tetap mempertahankan bentuk secara keseluruhan termasuk empat panel yang ada di samping dan celah yang terdapat di tengah panel yang bermodel sama dengan PS 4.

Diprediksi juga nantinya akan terdapat punuk yang menonjol pada salah satu sisi yang berguna untuk slot disc drive. PS 5 Slim juga menampilkan bodi dengan bingkai internal yang nantinya akan jauh lebih tipis daripada versi biasa.

Akan ada dua port USB – C baru yang ada pada bagian depan. Ini tidak akan seperti opsi USB – A dan USB – C tunggal yang ada pada model dasar sebelumnya. Kemudian dikabarkan pula Sony akan melengkapi model PS 5 yang telah diperbarui ini dengan APU 5 nm yang jauh lebih hemat dayanya dibandingkan AMD.

PS 5 slim

Chipset ini tentunya harus dipasangkan dengan tampilan yang lebih baik. Apalagi dengan profil yang akan jauh lebih ramping dari konsol yang nantinya akan segera rilis ini. Namun memang sudah menjadi kebiasaan Sony yang menghadirkan versi lebih ramping setelah model sebelumnya akan tampil lebih garang.

Sony telah memperhitungkan segalanya karena dengan tampilan slim ini dimaksudkan untuk menarik perhatian seluruh komunitas gaming yang ada di seluruh penjuru dunia. Dengan lebih ramping inilah diharapkan bisa membuka ruang bagi kelangsungan perkembangan produk nantinya.

Bukan tanpa alasan adanya tampilan yang lebih ramping ini. Dimaksudkan juga untuk dapat menekan harga sehingga menjadi lebih ekonomis. Harga yang lebih ekonomis ini diharapkan pula bisa dijambkau oleh seluruh kalangan sehingga pasarnya menjadi lebih luas.

Prediksi Harga PS 5 Slim

harga PS 5 Slim

Menurut rumor yang beredar, PS 5 Slim akan hadir pada September 2023 ini. Sudah banyak pula yang memperkirakan berapa nantinya harga dari PS5 5 Slim. Rumor menyebutkan bahwa kita bisa mendapatkan PS 5 Slim dengan harga 399,99 USD.

Ternyata harga juga bisa berbeda apabila konsumen memilih untuk menambahkan drive setelahnya jika diperlukan. Harga yang harus kita keluarkan untuk PS 5 Slim dengan tambahan drive bisa saja mencalai 499 USD.

Itulah dia prediksi mengenai spesifikasi, model serta perkiraan harga dari PS 5 Slim. Apakah kalian tertarik?

Baca Juga: